Langkah Sehat, Hati Gembira : Keseruan Jalan Sehat di Kecamatan Haruai

Ditambahkan Pada Minggu 30 November 2025
Dikunjungi 28 Kali
Berita Desa
gambar

Nawin - Suasana meriah dan penuh semangat memenuhi Desa Nawin ( Parsil ) dengan rute jalan dari Desa Nawin RT. 011 menuju RT.004 Dan kembali lagi Ke halaman Kantor Kecamatan Haruai.

Jalan sehat yang diselenggarakan oleh Panitia pihak Kecamatan Haruai pada hari Minggu, 30 November 2025 dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Tabalong yang ke -60 . Kegiatan ini berhasil menarik perhatian seluruh peserta , mulai dari anak-anak, remaja, hingga lansia, yang tumpah ruah memadati area start Halaman Kantor Camat Haruai yang dibuka langsung oleh Bapak Camat Haruai, Mulyadi, S.Sos, kP.

Bagikan Artikel

1

Kunjungan Hari Ini

41

Kunjungan Bulan Ini

41

Kunjungan Tahun Ini

67

Kunjungan Total

Kontak Kami

Belum ada kontak...

Sosial Media

Belum ada sosial media...

Desa Nawin RT.003 Kecamatan Haruai Kabupaten Tabalong

Buka di Google Maps

© Version v.1.12 - Pemerintah Kabupaten Tabalong